Menjadikan Bahasa Arab salah satu bahasa komunikasi sivitas akademika Universitas Islam Malang merupakan salah satu visi Pusat Pengembangan Bahasa Arab LPBA-BIPA Unisma. Lembaga Pengembangan Bahasa Asing dan BIPA Unisma mengawali…

Menjadikan Bahasa Arab salah satu bahasa komunikasi sivitas akademika Universitas Islam Malang merupakan salah satu visi Pusat Pengembangan Bahasa Arab LPBA-BIPA Unisma. Lembaga Pengembangan Bahasa Asing dan BIPA Unisma mengawali…
Program yang Yaumul Araby terus dilaksanakan guna mengasah kemampuan berbahasa asing sivitas akademika Universitas Islam Malang. Mulai Rabu, 25 September 2024 tim Lembaga Pengembangan Bahasa Asing dan Bahasa Indonesia bagi…
Dalam rangka membumikan Bahasa Arab di Universitas Islam Malang, Pusat Pengembangan Bahasa Asing dan Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (P2BA&BIPA) Unisma melanjutkan kegiatan-kegiatan bernuansa Bahasa Arab melalui Program Yaumul Araby.…
Sebagai agenda rutin Pusat Pengembangan Bahasa Asing dan Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (P2BA&BIPA) Universitas Islam Malang, Program Yaumul Araby bagi dosen dan karyawan Unisma masih terlaksana. Program dilaksanakan di…
Sebagai salah satu agenda rutin Pusat Pengembangan Bahasa Asing dan Bahasa Indonesia bagi Penutur Asing (P2BA&BIPA) Universitas Islam Malang, pelatihan Bahasa Arab bagi dosen dan karyawan Unisma masih berlanjut di…
Ikutilah! Peringatan Hari Bahasa Arab Internasional 2023 "Bahasa Arab Adalah Bahasa Puisi dan Seni" Ada apa aja? Lomba Puisi Bahasa Arab Syarat dan ketentuan: Peserta adalah siswa/i MA/SMA sederajat dibuktikan dengan…
Setelah mengikuti pelatihan Bahasa Inggris melalui Program TTE-USE civitas akademika Fakultas Agama Islam melanjutkan pengembangan Bahasa Arab. Melalui Porgram Yaumul Araby, kegiatan ini diinisiasi oleh Pusat Pengembangan Bahasa Asing dan…